Sabtu, 12 Juli 2008 di 22.00 |  
Siapa yang ga tau friendster. Salah satu media sosial yang banyak digemari oleh masyarakat. Anda pastinya sudah tau cara mendaftar friendster, apalagi sekarang friendster sudah punya fitur bahasa Indonesia. Jika kamu chatter mania tentunya pengen dong punya friendster. Bagi chatter pemula yang ingin mempunyai friendster. Tak ada salahnya kan saya menerangkan sedikit bagaimana cara mendaftar friendster. Ikuti petunjuk dibawah ini :
  1. Buka halaman www.friendster.com
  2. Di bagian kanan klik sign up
  3. Lengkapi data yang diperlukan, tuliskan kode yang tertera pada gambar
  4. Klik Register
  5. Anda akan dibawa ke halaman see who’s on, bisa diisi atau skip
  6. Lalu Anda akan disuruh upload gambar profil Anda, bila Anda belum punya foto, klik continue
  7. Sudah jadi, klik get started untuk memulai

Demikian penjelasan dari saya, simple dan mudah kan?... Selamat mencoba


morat

Diposting oleh Rendra & Urakom

0 komentar:

RENDRA and URAKOM 2010 Blog Morat-Marit, Karanganyar. Solo Jawa Tengah © 2010 Programer By Rendra Dewa Dewita 2008, Blog. All rights reserved. blogger templates