Selasa, 19 Oktober 2010 di 21.44 |  
Judul : Komunikasi pada Anak

Kutipan dalam arti Pengertian Komunikasi pada Anak

Komunikasi adalah adanya penyampaian pesan dari pengirim ditujukan kepada penerima. Untuk berkimunikasi secara efektif diperlukan lebih dari sekedar mengikuti kaidah Gramatika dan mengetahui makna kata anak juga perlu belajar bagaimana menggunakan bahasa dalam interaksi dengan orang lain, untuk membuat jelas maksud mereka, dan untuk mencapai tujuan. Pragmatik adalah kejadian terhadap aspek bahasa seperti kaidah percakapan, bentuk sapaan yang sopan untuk indivifu dari statu sosial yang berbeda, bahasa yang sesuai dengan rekan baya dan orang dewasa. Anak dengan cepat memperoleh pengertian atas banyak aspek pragmatik bahasa menjelang usia 4 – 5 tahun. [...]

Untuk lebih lanjut mengenai makalah tersebut, silahkan download link di bawah ini :

KOMUNIKASI PADA ANAK.doc

Jika merasa kesulitan dalam membuka makalah dalam bentuk word, silahkan hubungi e-mail rendra_dewata@yahoo.com atau morat_marit2010@yahoo.co.id

Tinggalkan Komentar, Pesan dan Kritik (isikan di ChatBox)
Tim AstalaVista Malangan - UraKom Karanganyar

morat
Diposting oleh Rendra & Urakom

0 komentar:

RENDRA and URAKOM 2010 Blog Morat-Marit, Karanganyar. Solo Jawa Tengah © 2010 Programer By Rendra Dewa Dewita 2008, Blog. All rights reserved. blogger templates